Kanit Samapta Polsek Talun Laksanakan Patroli Dialogis

    Kanit Samapta Polsek Talun Laksanakan Patroli Dialogis

    CIREBON - Kanit Samapta Polsek Talun AIPTU ANANG TRI bersama anggota melaksanakan patroli dialogis dengan masyarakat Ds. Cempaka Kec. Talun Kab. Cirebon, Selasa (01-08-2023).

    Dalam patroli dialogis tersebut juga Kanit Samapta AIPTU ANANG TRI menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada masyarakat dan agar selalu berkoordinasi dengan pihak Polsek Talun apabila terjadi situasi yang kontijensi. 

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman, S.I.K, M.H. Melalui Kapolsek Talun AKP H. SUHADA, SH., MH., ini merupakan wujud Polri dalam mengelola kamtibmas di wilayah hukumnya guna terciptanya situasi yang aman dan kondusif.

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Astanajapura Melaksanakan Pengamanan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Klangenan Bantu masyarakat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

     Antisipasi Kejahatan malam hari Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon  patroli antisipasi C3 dan geng motor .
    Polsek Karangsembung Gelar Pengajian Binrohtal Rutin
    Polsek Karangsembung Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pagi di Dua Titik
    Himbauan Kamtibmas Polsek Gebang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli malam dialogis di pangkalan ojek Desa Playangan
    Patroli secara insentif untuk berikan rasa aman dan nyaman bagi warga serta cegah tangkal gangguan Kamtibmas.

    Ikuti Kami